Infobaru.co.id, Ambon – Alumni Akademi Kepolisian (AKPOL) angkatan 1992 yang bertugas di Polda Maluku, menyalurkan bantuan sembako sebanyak 300 paket. Ratusan paket sembako disalurkan kepada masyarakat terdampak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kota Ambon....
Infobaru.co.id, Ambon — Kepala Kepolisian Daerah Maluku Irjen Pol Drs Baharudin Djafar menyambut langsung kunjungan silaturahmi Kerukunan Keluarga Toheru Telutih, Selasa 8 September 2020. Pertemuan yang digelar di Ruang Kerja Kapolda Maluku ini turut dihadiri...
Infobaru.co.id, Ambon – Persatuan Istri Prajurit (Persit) Kartika Chandra Kirana PD XV/Pattimura memperkenalkan hasil karya budaya Daerah Kepulauan Tanimbar yang berada di Provinsi Maluku yaitu Tenun Tanimbar yang diakurasi langsung oleh ibu Ketua Umum Persit...
Infobaru.co.id, Jayapura, Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Pertamina yang ke-67 tahun. Melalui Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku menggelar kegiatan Donor Darah di Kantor Unit Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku, Kota Jayapura, ...
Infobaru.co.id, Ambon – Noija Fileo Pistos selaku Penasehat Hukum Terdakwa dalam kasus galian C dalam pembacaan Duplik tetap pada dalil-dalilnya sebagaimana telah disampaikan pada Pledoi/Nota Pembelaan dan menyatakan secara tegas menolak semua dalil JPU baik...
Infobaru.co.id, Jayapura – Menyambut momen Natal dan Tahun Baru 2024, Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku melalui Sales Area (SA) Retail Papua melakukan pengawasan terhadap Kualitas dan Kuantitas BBM di wilayah Kota Jayapura. Bersama Badan...
Infobaru.co.id, Ambon – Pelanggaran pemilihan adalah suatu tindakan yang bertentangan atau tidak sesuai dengan peraturan perundang-undangan terkait pemilu dan pemilihan. Bahwa Pelanggaran pemilihan dapat berasal dari temuan atau laporan. Temuan pelanggaran pemilihan merupakan hasil pengawasan...
Infobaru.co.id, Jayapura – Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku melalui Sales Area (SA) Retail Papua Selatan dan Pegunungan bersama Disperindag Merauke melaksanakan sidak ke SPBU 84.996.01 & 84.996.02 wilayah Merauke pada Selasa (3/12). “Dalam persiapan...
Infobaru.co.id, Namlea – Tudingan Kapolres Buru AKBP Sulastri Sukidjang membawa Kotak Suara dan mengintervensi Pleno PPK Waelata adalah sebuah isu yang tidak benar. Pergeseran kota suara di PPK Waelata atas permintaan Ketua KPU untuk kemudian...
Infobaru.co.id, Ambon – Badan Pengawa Pemilu (Bawaslu) Maluku rekomendasi pemungutan suara ulang (PSU) di 12 TPS di Maluku, tujuh ditindaklanjuti Komisi Pemilihan Umum (KPU). PSU Pilkada Gubernur Maluku-Wakil Gubernur, Bupati-Wakil Bupati, Walikota-Wakil Walikota di TPS...
Infobaru.co.id, Ambon – Tournament Boxing Championship Piala Panglima TNI Tahun 2024 kian memanas. Pasalnya, pada hari keempat yang dilaksanakan di Stadion Mandala Remaja Karang Panjang Ambon, telah mempertandingkan partai semifinal dari masing-masing kategori, Kamis (5/12/2024)....
Infobaru.co.id, Papua – Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku menggelar kompetisi “MyPertamina Badminton Cup 2024” yang berlangsung tanggal 4 – 8 Desember 2024 yang dihelat di GOR Hiad Sai, Kabupaten Merauke, Papua Selatan. Dalam kompetisi...